Minyak Sawit Masih Jadi Solusi Ketahanan Energi Nasional
JAKARTA, investor.id – Deputi Pengkajian Strategik Lemhannas, Reni Mayemi mengatakan bahwa sektor pengembangan industri kelapa sawit sangat strategis bagi pembangunan perkebunan di Indonesia karena mampu menjadi pelopor pembangunan agrobisnis nasional. Terdapat dua potensi energi yang dapat dihasilkan dari kelapa sawit yaitu Biodiesel dan Biopower. Biodiesel dihasilkan dari pengolahan lebih lanjut dari minyak kelapa sawit sementara…