RI Percaya Diri Hadapi Diskriminasi Sawit UE
Indonesia percaya diri menghadapi kebijakan antisawit yang masih marak di pasar global, termasuk diskriminasi oleh Uni Eropa (UE). Alasannya, dengan daya saing yang tinggi maka posisi sawit Indonesia di pasar internasional tidak perlu dikhawatirkan. Pelaku usaha sawit nasional juga mampu beradaptasi terhadap tuntutan keberlanjutan di pasar luar negeri melalui berbagai sertifikasi, baik sertifikasi yang dimiliki…