PT NAL Komitmen Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Lamandau

Nanga Bulik, KaltengEkspres.com – PT Nirmala Agro Lestari (NAL) terus berkomitmen mewujudkan pendidikan yang berkualitas. Khususnya, di sekolah – sekolah yang ada di desa binaan. Hal ini dilakukan sebagai bentuk kontribusi perusahaan di dunia pendidikan. Sebagai upaya mewujudkan pendidikan yang berkualitas, PT NAL, kembali menyelenggarakan Training Komite Bisa III yang digelar di Desa Nanga Pamalontian,…