Komitmen dalam Program Pendidikan, PT WKP Berikan Beasiswa kepada 76 Pelajar Berprestasi di PPU
PENAJAM-Sebanyak 76 pelajar di Penajam Paser Utara (PPU) menerima beasiswa dari PT Waru Kaltim Plantation (WKP). Penyerahan beasiswa dihelat di Aula Desa Sesulu, Kamis (12/10/2023). Kegiatan ini merupakan salah satu program corporate social responsibility (CSR) yang dilakukan PT WKP dalam bidang pendidikan, dengan memberikan beasiswa kepada pelajar berprestasi di sekolah ring-1 perusahaan. Pemberian beasiswa tersebut…