PT ANA Menjadi Pionir Pelaksanaan Program KB Perusahaan Pertama di Sulteng
MORUT – PT Agro Nusa Abadi (ANA) mendapatkan apresiasi dari Bupati Morowali Utara atas penghargaan pelayanan KB Perusahaan dari Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Tengah sekaligus terpilih menjadi yang pertama di Sulawesi Tengah meluncurkan Pelayanan KB perusahaan. Hal ini tentu menjadi kebanggaan bagi Kabupaten Morowali Utara. Bupati Morowali Utara, Delis Julkarson Hehi, hadir secara langsung untuk…