Murid SD PT LTT Astra Agro Wakili Sulteng dalam Lomba Sastra Siswa Nasional di Jakarta
SD PT Lestari Tani Teladan (PT LTT) berhasil mengukir prestasi dengan lolos sebagai finalis lomba sastra siswa nasional (LS2N). Lewat cabang menulis cerita Tingkat SD, Syafiya Ramadhani Kaleb, siswi berprestasi SD PT LTT berhasil melewati babak penyisihan tingkat provinsi sehingga mewakili Provinsi Sulawesi Tengah ke babak final yang telah digelar di The Acacia Hotel Jakarta.…